Paragraf
Defenisi
Paragraf
adalah rangkaian kalimat yang memiliki satu pokok pikiran.
Ciri-ciri paragraf
1.
Berdiri sendiri → ( S + P )
2.
Ide pokok, ide yang menjiwai isi paragraf
A. Kalimat penjelas merupakan kalimat
yang menegembangkan ide pokok.
Ciri-ciri
pokok :
hal
ini, hal itu, tersebut, karena, selain itu, selain ini (kalimat penjelas)
B. Kalimat utama merupakan tempat
menuangkan ide pokok
1.
Jenis paragraf berdasarkan ide pokok/ kalimat topik
a.
Deduktif
Ide pokok di awal paragraf
b.
Induktif
Ide pokok di akhir paragraf
c.
Campuran
Ide pokok di awal dan di akhir paragraf
Note : “Dimana letak ide pokok disitu letak
kalimat utama”
2. Jenis paragraf berdasarkan tujuan
a.
Narasi (kejadian atau cerita)
Ciri-ciri pokok : mengandung latar, tokoh, waktu
Jenis paragraf narasi :
1.
Fiksi, tidak nyata. Contoh : cerpen
2.
Nonfiksi, nyata. Contoh : biografi
b.
Persuasi (bersifat membujuk). Contoh : iklan, kampanye
Note : Mari,
hendak
c. Deskripsi (bersifat
melukiskan,menggambarkan suatu objek)
Ciri-ciri pokok :
1. Melukiskan tokoh maka waktu dan tempat
tidak ada
2. Melukiskan waktu dan tempat maka tokoh
tidak ada
d.
Argumentasi (bersifat membuktikan dan teruji kebenarannya)
Ciri-ciri :
1. Penutup berupa kesimpulan
2. Terdapat data, analisis, dan sintesis
3. Rumus : Mengapa + Judul
e. Eksposisi (menjelaskan informasi
secara efisien)
Rumus : bagaimana + judul
Tidak ada komentar:
Posting Komentar